Selamat Datang di Dinas Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana dan Pemberdayaan Masyarakat

Jalan Brigjen H. Hasan Basri - Kayu Tangi II RT 16 Telp (0511) 3301346 Banjarmasin 70124

Standar Pelayanan Profil Kami Maklumat Pelayanan

Layanan

SIGA

Sistem Informasi Keluarga BKKBN

Read More

ELSIMIL BKKBN

Sebuah inovasi dari BKKBN untuk menekan angka stunting yang ditujukan kepada calon pengantin, pasangan usia subur, ibu hamil, ibu pasca persalinan, dan balita.

Read More

Banjarmasin Pintar

Aplikasi digital Kota Banjarmasin menyediakan pusat seluruh aplikasi SKPD dan SSO bagi masyarakat, memungkinkan akses satu akun untuk seluruh layanan pelayanan publik.

Read More

Lapor

Sampaikan laporan Anda langsung kepada instansi pemerintah berwenang.

Read More

Informasi

Selasa, 31 Januari 2023

Pertemuan Tim Revitalisasi Posyandu dan Dasawisma







Rapat Evaluasi bulan Januari 2023





 

Senin, 30 Januari 2023

Rapat Tim Penilai Lomba Kelurahan th 2023





Apel Pagi Senin, 30 Januari 2023








Minggu, 29 Januari 2023

Hari Gizi Nasional Cegah Stunting

Hari Gizi Nasional Cegah Stunting

BANJARMASIN - Wali Kota Banjarmasin diwakili Plt Staf Ahli Bidang Kerjasama dan Investasi, Husin Luthfie membuka secara resmi Peringatan Hari Gizi Nasional dengan tema Aksi Bersama Cegah Stunting dan Cek Kesehatan Anak, di Rumah Belajar Cinta Yatim dan Dhuafa, Jalan Simpang Belitung, Kelurahan Kuin Selatan, Kota Banjarmasin, Sabtu (28/01).

Kegiatan yang digelar Yayasan Kreasi Bangun Semesta Kalimantan Selatan bekerjasama dengan Kampung Baiman dan Kampung Berkualitas JAKUSELA Kelurahan Kuin Selatan tersebut, turut dihadiri Kepala DPPKBPM Kota Banjarmasin, Muhammad Helfiannor, Sekretaris Camat Banjarmasin Barat, Haryanta, Kepala Puskesmas Kuin Raya, dr Sadiman, Lurah Kuin Selatan, H Mujiono, Bhabinkamtibmas, Aiptu Andik, Babinsa, Serda Rusbandi, Ketua RW 01 Kuin selatan sekaligus Ketua Pokja kampung KB Jakusela, Budiyanor, Ketua Yayasan Kreasi Bangun Semesta, Agus Faizin, Narsum Gizi, dr Isma Hari Yani, dan sebagai Pendongeng Anak, Budaya Enny. (prokom-banjarmasin)






Kamis, 26 Januari 2023

Rapat Persiapan Lomba Kelurahan tingkat Kota Banjarmasin Tahun 2023




BANJAR REALITA - "Fenomena Pernikahan Dini dan Dampaknya"

BANJAR REALITA - "Fenomena Pernikahan Dini dan Dampaknya"

Kepala DPPKBPM Kota Banjarmasin sebagai Narasumber

Pelayanan KB MKJP di RPTRA Banua Anyar kec Banjarmasin Timur
Dikuti akseptor 35 orang implant & IUD 10 orang












Selasa, 24 Januari 2023

Rapat Koordinasi Bidang Pemerintahan dan Kesra

Rapat Koordinasi Bidang Pemerintahan dan Kesra

Rapat dengan Asisten I. Tindak lanjut arahan pak walikota terkait pelaksaan program prioritas tahun 2023






Jumpa Pers

Jumpa Pers

Kepala Dinas PPKBPM bersama wartawan balaikota Banjarmasin di Ruang Pers Room








Rabu, 18 Januari 2023

 Pelayanan KB di Kecamatan Banjarmasin Selatan disupport DWP DPPKBPM Kota Banjarmasin (18/01)







Kegiatan Forum UPPKS/UPPKA tanggal 18 Januari 2023 bersama narasumber dari Bank Indonesia Provinsi Kalimantan Selatan





Selasa, 17 Januari 2023

Pelayanan KB MKJP IUD dan Implant di Kecamatan Banjarmasin Utara (17/01)





Pelayanan KB MKJP IUD dan Implant di Kecamatan Banjarmasin Tengah (17/01)








Kabar KB

20 Cups
Average weekly coffee drank
34 Lines
Average weekly lines of code
19 Customers
Average yearly happy clients

Salam Kenal

Drs. M. Helfiannoor,

M.Si

Kepala Dinas
Dra. Roosmarini
Isfianti, M.Kes., Apt.
Sekretaris

Yanuar Diansyah,

SKM, M.Kes.

Kabid Pengendalian Penduduk dan Informasi Data

dr. BANDIYAH

MARIFAH

Kabid Keluarga Berencana
NURBAITI, S.Pi
Kabid Keluarga Sejahtera

Kontak Kami

DPPKBPM Kita

Disiplin, BerAKHLAK, Melayani

Alamat:

Jl. Brigjen H. Hasan Basri - Kayutangi II RT 16 Banjarmasin

Jam Kerja:

Senin - Kamis dari 8.00 sampai 16.30 dan Jum'at dari 7.30 sampai 11.00

Telepon Kantor:

(0511) 3301346