Stop Korupsi di lingkup Pemerintahan

 


Apakah Kalian Tahu, Apa saja Jenis Korupsi itu ?


KORUPSI POLITIK

Pejabat Negara Menggunakan kekuasaan untuk keuntungan politik

SUAP
Memberi atau menerima uang dan barang untuk mempengaruhi tindakan

PENCUCIAN UANG
Proses menyembunyikan asal usul uang yang didapat dari kegiatan ilegal

NEPOTISME dan KLIENTELISME
Memberikan keuntungan kepada keluarga, teman atau keluarga dekat

KORUPSI FINANSIAL
Pejabat Negara memanipulasi uang untuk kepentingan pribadi

KORUPSI ADMINISTRATIF
Penyalahgunaan keuangan untuk keuntungan pribadi.






Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Stop Korupsi di lingkup Pemerintahan"

Posting Komentar